28 April 2008

Antara UTS dan BSP

Tahun ajaran baru telah datang. setiap perguruan tinggi swasta saling bersaing untuk menyerap calon mahasiswa sebanyak - banyaknya. begitupu demikian dengan kampusku yang juga sibuk berpromosi kesana - kemari untuk dapat menyedot perhatian para calon mahasiswa. sampai suatu keputusan yang aneh namun menyenangkanpun datang. salah seoransg staff pendidikan datang dan menginformasikan bahwa Jadwal UTS-ku ditunda.
what??? kenapa??? alasannya adalah para mahasiswa angkatan-ku mendapatkan jatah untuk membagikan lembaran brosur (BSP) ke setiap sekolah - sekolah.
Hmmm... di satu sisi ku senang karena ujian ditunda (terus terang, aku belum siap untuk ujian UTS) namun disisi lain ku merasa miris. mengapa event ujian tengah semester harus bergeser jadwalnya karena hal yang hanya mementingkan kepentingan kampus semata???
semoga dengan semakin banyaknya mahasiswa dikampusku tidak membuat kualitas perkuliahan dikampusku tercinta semakin menurun. kuberharap semoga semua berkembang menjadi lebih baik.

over all, I love my campuz!!! Little campus with a great future.

0 komentar: